Ingredients
- 1 lembar Bon Patis Danish Pastry Sheet
Topping Pizza:
- 2 ½ pcs Jamur champignon, iris
- 4 pcs Crab stick
- ¼ pcs Bawang bombay, potong kotak
- 50 gr Keju mozzarella, parut
- 2 sdm Saus bechamel
- 1 sdm Saus keju
Instruction
- Defrost Bon Patis Danish Pastry Sheet di suhu ruang selama 20 menit. Setelah itu potong menggunakan ring cutter.
- Kembangkan adonan pada suhu 28-30°C selama 90-120 menit. Setelah adonan mengembang, olesi adonan dengan kuning telur. Lalu tekan-tekan bagian tengah adonan menggunakan tangan hingga berbentuk bulat di tengah.
- Setelah mengembang, oleskan saus bechamel. Lalu berikan topping pizza di atasnya.
- Panggang menggunakan oven 180°C selama 13 menit hingga berwarna coklat keemasan.
- Setelah 13 menit, angkat pizza dari oven dan letakan di piring saji. Terakhir berikan saus keju di atasnya
- Voila! Croizza Kani Supreme siap disajikan.